Jangan Lengah!! Ketahui Gejala Kepikunan
Pikun dianggap normal terjadi pada lansia. Meski demikian, Anda perlu tahu beberapa ciri-ciri pikun yang tak boleh disepelekan. Pikun adalah kondisi saat seseorang mengalami penurunan kemampuan mengingat. Kondisi pikun memang biasa berkaitan dengan kelompok lanjut usia. Di usia muda, pikun kerap disamakan dengan pelupa. Padahal, keduanya merupakan kondisi berbeda. Adalah…
