Wajib Tahu, 5 Kegunaan Pasta Gigi untuk Bersihkan Isi Rumah
Siapa bilang pasta gigi hanya bermanfaat untuk membersihkan gigi? Benda satu ini nyatanya juga bermanfaat untuk bersih-bersih isi rumah, bahkan bisa jadi alternatif pembersih bila produk yang biasa dipakai mendadak habis. Dekoruma merangkum sejumlah manfaat pasta gigi untuk membersihkan banyak barang sehingga Anda bisa makin betah di hunian. Mari simak pembahasan berikut. 1….