
6 Bahan Masker Organik Untuk Kulit Bercahaya
Wajah bercahaya atau glowing menjadi salah satu indikator yang kuat untuk menentukan kesehatan kulit. Itu mengapa tak mengherankan bila dari tahun ke tahun penggunaan masker wajah kian populer. Masker wajah mampu menghidrasi kulit, menghilangkan minyak berlebih, membantu memperbaiki tampilan pori-pori dan, mengangkat kotoran. Untuk mendapatkan hasil yang lebih aman dan hemat—karena bisa dibuat sendiri di rumah—ada baiknya…